WhatsApp Image 2025-05-03 at 14.42.22_13911e40

Anggota DPRD Alor Adukan Wartawan ke Polres Atas Dugaan Pemerasan dan Intimidasi.

Admin | Jun 4, 2025

Anggota DPRD Alor Adukan Wartawan ke Polres Atas Dugaan Pemerasan dan

KALABAHI I Pintassatu.com I – Anggota DPRD Kabupaten Alor, Dedi Mario Mailehi, secara resmi memasukkan surat pengaduan ke Polres Alor pada Selasa (4/6/2025) pukul  19.25 WIB. Pengaduan tersebut terkait dugaan percobaan pemerasan dan intimidasi yang dilakukan oleh wartawan media online di Alor berinisial JK.

Mailehi didampingi istri dan kerabatnya mendatangi kantor Mapolres Alor untuk menyerahkan surat pengaduan tersebut. Laporan, Mailehi  diterima langsung oleh Kanit SPKT Polres Alor, Aiptu Lalu Wiwin Santika.

Menurut Wiwin Santika, surat pengaduan tersebut akan disampaikan kepada Kapolres Alor, AKBP Nur Azhari, untuk disposisi lebih lanjut. Kapolres dapat memutuskan untuk menindaklanjuti laporan tersebut dengan membuat laporan polisi atau melakukan mediasi melalui Sat Reskrim Alor.

Sebelumnya, kasus dugaan percobaan pemerasan  dan intimidasi ini telah diberitakan pada Sabtu (31/5/2025). JK disebut meminta uang sebesar Rp25.000.000 kepada Mailehi dengan alasan menyelesaikan persoalan terkait surat dari  seorang perempuan yang mengaku telah dihamili  oleh Mailehi. Namun, Mailehi menolak permintaan tersebut karena merasa tidak bersalah.”ucapnya.  II PS.W.0030925

 

Posted in ,

Berita Menarik

Warga Serahkan Dua Senjata Api Rakitan ke Polres Langsa

LANGSA I Pintassatu.Com I  – Aksi mengejutkan…

Kejaksaan Agung Tangkap Bos Sritex

JAKARTA I Pintassatu.Com I Kamis, 22 Mei…

Warga Lombok Menolak Aksi Tutup Tano Yang Digelar KP4S

Beredar kabar bahwa KP4S akan menggelar aksi…

Baca Juga

1000 Pohon Ditanam di Tanah Adat Desa Dalam Rangkaian Peringatan Hari Lingkungan Hidup 2025

JAKARTA, PINTASSATU.com I – Kegiatan ini bertempat…

Setkab Teddy Yakinkan Jamuan Prabowo-Macron Tak Ada Minuman Beralkohol

JAKARTA I Pintassatu.com I – Sekretariat Kabinet…

Polisi Jamin Keamanan Warga Karawang Atas Teror Pengetuk Pintu Rumah Misterius

KARAWANG I Pintassatu.Com I – Setelah sepekan terjadinya…

Pembiayaan Proyek Strategi Nasional Fokus Utama, Presiden Prabowo Resmikan Danantara

JAKARTA, PINTASSATU.com – Presiden Prabowo Subianto meresmikan…

Budi Daya Ikan Lele di Polres Depok Bagian dari Program Ketahanan Pangan

KOTA DEPOK I Pintassatu.com l – Kapolres…